eJournal Ilmu Administrasi Publik

Fisip Universitas Mulawarman

Kontribusi Pajak Reklame Dalam Meningkatkan Pendapatan Asli Daerah Pada Dinas Pendapatan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah Kabupaten Nunukan (Ridwan)

Submitted by: , ridwan
On: May 14, 2013 @ 11:28 AM
IP: 223.255.231.25

  • Judul artikel eJournal: Kontribusi Pajak Reklame Dalam Meningkatkan Pendapatan Asli Daerah Pada Dinas Pendapatan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah Kabupaten Nunukan
  • Pengarang (nama mhs): Ridwan
  • Abstrak (max. 1600 huruf atau 250 kata): Ridwan, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Mulawarman.Kontribusi Pajak Reklame Dalam Meningkatkan Pendapatan Asli Daerah Pada Dinas Pendapatan Pengelolaan Keuangan Dan Aset Daerah (DPPKAD) Kabupaten Nunukan. dibawah bimbingan Bapak Dr. A. Margono, M.Si dan Ibu Hj. Hariati, S.Sos, M.Si. Untuk mengetahui Kontribusi Pajak Reklame Dalam Meningkatkan Pendapatan Asli Daerah Pada Dinas Pendapatan Pengelolaan Keuangan Dan Aset Daerah (DPPKAD) Kabupaten Nunukan. Jenis Penelitian ini adalah dengan menggunakan penelitian kualitatif yakni, analisis deskripsi. Untuk memperoleh data penelitian, khususnya dengan metode wawancara peneliti menggunakan metode purposive sampling. Dari hasil penelitian diperoleh kesimpulan bahwa kontribusi pajak reklame dalam meningkatkan Pendapatan Asli Daerah mengalami penurunan dan peningkatan, hal ini menunjukan bahwa Pajak Reklame relatif kecil dalam memberikan kontribusi untuk meningkatkan Pendapatan Asli Daerah (PAD) Kabupaten Nunukan. Walaupun kontribusi Pajak Reklame kecil terhadap Pendapatan Asli Daerah (PAD) akan tetapi cukup berarti dalam pembiayaan pemerintah dan pembangunan daerah.
  • Kata kunci (max. 80 huruf atau 10 kata): Kontribusi, Pajak Reklame dan Pendapatan Asli Daerah (PAD)
  • NIM: 0902015120
  • Angkatan (tahun masuk, mis. 2009): 2009
  • Program Studi: Ilmu Administrasi Negara
  • Sumber tulisan: Skripsi
  • Pembimbing: Dr. A. Margono, M.Si, Hj. Hariati,S.Sos, M.Si
  • Nama eJournal: eJournal Ilmu Administrasi Negara
  • Volume: 1
  • Nomor: 2
  • Tahun: 2013
  • File artikel eJournal (format .PDF, max. 5 Mb): Ejournal Kontribusi Pajak Reklame (RIDWAN) (05-14-13-11-28-17).pdf (446 kB)